=====================================================================
Bekal di bulan Ramadhan
(Oleh Ust. Aa Gym)
Shaum sebagai bekal Ramadhan:
a) Shaum mata, menjaga pandangan dari hal-hal yang membatalkan puasa.
b) Shaum telinga, menjaga pendengaran dari kata-kata yang sia-sia serta perkataan yang menjelek-jelekan orang lain.
c) Shaum fikiran, menjaga fikiran dari khayalan-khayalan yang merugikan dan sia-sia belaka.
d) Shaum mulut, berbicara sesuai keperluan, hindari pembicaraan yang sia-sia serta ghibah.
e) Shaum hati, gantungkanlah hati hanya kepada Allah, jangan pernah menggantungkan hatimu pada makhluk dan menuhankan sesuatu selain Allah SWT.
Beberapa tingkatan manusia
1) Orang yang tinggi derajatnya
Ciri-ciri: a. selalu berzikir
b. berilmu, semua perkataannya selalu menjadi petunjuk dan bermanfaat bagi orang lain
c. hikmah, selalu mengambil hikmah dari suatu kejadian atas peristiwa
d. solutif, dimana ia berada selalu berfikir positif dan menjadi solusi ketika ada masalah
2) Orang yang biasa-biasa saja
Ciri: sering membicarakan suatu peristiwa tanpa ada artinya.
3) Orang yang rendahan
Ciri: selalu berbicara negaif, serta selalu menyalahkan segala sesuatu yang dianggap menghalangi dirinya.
4) Orang yang dangkal
Ciri: selalu sibuk ngomong. Padahal ga ada hasilnya. Alias OMDO (omong doang).
=====================================================================
sahabat yang beriman ibarat mentari yang menyinarsahabat yang setia bagai pewangi yang mengharumkan
sahabat sejati menjadi pendorong impian
sahabat berhati mulia membawa kita ke jalan Allah
Makasie ilmunyaaa.. ^_^
ReplyDeletesemakin rindu dgn Ramadhan....
sama-sama ^_^
ReplyDeleteiya nih.. rindu banget. berharap ramadhan segera datang..
mudah-mudahan masih diberi kesempatan oleh Allah untuk merasakan Ramadhan tahun ini..
mau ana copy di grup dgn tema: episode tarhib Ramadhan online dari Aa Gym.
ReplyDeletetafadhal..
ReplyDeletemungkin bisa dikembangkan lagi, karena ini baru point-pointnya aja.